Selasa, 31 Agustus 2010

uji validitas dan reabilitas menggunakan SPSS 17 oleh ambran san BK Unsri 2006


Cara penggunaan spss
Menghitung Validitas
  1. klik analisis
  2. correlate
  3. bivariate
  4. pindahkan ke samping
  5. oke

criteria valid apabila pada sig2taitel (sig 0,05) < 0,05


setelah di  ujikan validitasnya maka item yang tidak valid makan di buang tidak di ikut sertakan lagi untuk uji reliabilitas

mencari Reliable
  1. blog skor item kecuali total
  2. klik analisis
  3. scale
  4. reliable analis
  5. blog semua
  6. pindahkan ke kolom samping
  7. statistik  (conteng item scale, slace if item deleted,)
  8. continue
  9. ok

Untuk mengetahui item soal tersebut reliabel atau tidak maka saya akan membandingkan hasi dari Cronbach's Alpha   (r hitung) dengan r tabel untuk jumlah …. responden. Apabila r hitung lebih besar dari pada r table (biasanya ada di belakang buku metodologi penelitian seperti prof.Suharsimi Arikunto/ Ridwan/ prof Sugiono)maka dapat dikatakan instrumen pengukuran tersebut reliabel.

contoh uji pegujian reliabilitas
KESIMPULAN HASIL PENGELOLAHAN UJI RELIABELITAS INSTRUMEN DENGAN SPSS

            Berdasarkan hasil uji coba instrumen penelitian secara keseluruhan dengan menggunakan SPSS 17 diketahui r hitung = 0,605 > 0,339 maka dapat dikatakan instrumen pengukuran tersebut reliabel.


Reliability Statistics
Cronbach's Alpha
N of Items
  .605
41

Ket: 0,339 adalah r tabel untuk jumlah 34 responden



Normalitas :
  1. blog data dari no 1 sampai terakhir ( pindahkan ke program spss)
  2. analis
  3. non parametik tes
  4. 1 sample k – s
  5. pindahkan
  6. oke (untuk melihat normalitas data lihat kolom asymp.sig (2 tailed)
 

 Homogen :
  1. blog total X dan Y (pindahkan ke program spss)
  2. Analist
  3. compare means
  4. one way ANOVA
  5. pindahkan ke samping
  6. Variabel Y pindahkan ke dependent list dan variabel  X pindahkan ke factor
  7. Klik option
  8. conteng homegonneity
  9. continue
  10. oke


Levene
Statistik
df 1
df 2
Sig








Perhatikan table leveno statistik dan sig



KOEFISIEN KORELASI (blog total variabel X dan Y pindahkan ke progam SPSS)
1.      Analist
2.      correlate
3.      bivariate
4.      pindahkan
5.      oke


(sumber : 1. berdasarkan buku :Wahana komputer,2009.Panduan Praktis SPSS 17 Untuk Pengolahan data Statistik.Yogyakarta:Penerbit Andi.
2. Berdasarkan Praktek secara langsung oleh Amran dijamin Nggak bakalan salah 99 % benar

Pesan: saya buatkan langkah2 ini agar memudahkan para mahasiswa dalam mengolah data terutama untuk penelitian yang menggunakan metodologi statistik, Korelasi, eksperimen , serta untuk menguji validitas dan reabilitas instrumen penelitian. Semoga amal ibadah saya di terima Allah SWT. 

KUTIPAN " Sodakoh jariah, anak yang saleh & ilmu yang bermanfaat adalah salah satuh amal yang tak putus , jangan takut ilmu bila di Share tidak akan habis,
share be happy 
salam sukses luar biasa

By Ambran San, S.Pd.




meskipun kita telah meninggal dunia


3 komentar:

  1. bermanfaat sekali! terima kasih mas!

    BalasHapus
  2. thanks you so much,, I jot down it ok
    visit this link http://yurachiashare.blogspot.com

    BalasHapus
  3. Nice Info.. Jangan Lupa Kunjungi Blog
    http://jasapembuatanskripsimurahsurabaya.blogspot.com

    BalasHapus