Selasa, 27 Maret 2012

Kisah hari ini wawancara tes di kampus unp (meraih sukses)

Alhamdulillah akhirnya penantian selama tiga minggu dapat terlaksana dengan baik. Ini karena doa dan kasih sayang
yang diberikan oleh orang-orang yang menyayangiku.  Apapun hasilnya inilah yang terbaik untuk hidupku. Aku berprasangka baik
Semoga aku di berikan jalan yang terbaik untuk hidupku.  Peserta yang tes berjumlah 72 orang dan di pilih hanya 30 orang. Ini merupakan persaingan yang sehat. Dimana yang terbaik dari yang baik akan di pilih menjadi mahasiswa pendidikan profesi konseling. " Amran, S.Pd, Kons" semoga Ini menjadi kenyatan. tetap optimis aktif. Bismillah FEARLESS

Minggu, 25 Maret 2012

renungan ku (26 maret 2012) apa pun yang akan terjadi FEARLESS

Alhamdulillah. ternyata sampai juga di hari H ! akhirnya penantian selama 3 minggu di Padang akan di tentukan pada hari ini, besok  serta pengumuman kelulusan tanggal 28 maret 2012. PPK (Pendidikan Profesi Konselor) ini di buka tiap tahunnya. Kalau pada tahun kemarin itu yg mendaftar sedikit namun untuk tahun ini banyak sekali peminatnya. Peserta pendaftaran berjumlah 68 orang yang akan di ciutkan menjadi 30 orang (1 kelas).  Semoga apapun hasilnya inilah yang terbaik untuk hidupku! Aku kan berjanji akan SPortif dan Ikhlas dalam menjalani kehidupan ini dengan penuh senyum. BISMILLAH APAPUN hasilnya itu yang penting prosesnya menjadikan hdp ini lebih dewasa.

" Jika  saya tahu bahwa besok pagi akan  turun hujan, maka mungkin aku tidak akan keluar rumah karena sudah tahu akan hujan dan basah.  Namun Itulah hidup penuh misteri kalau kita tahu kita akan gagal kita pasti tidak akan pernah mencoba. Hidup ini adalah Misteri yg penting jalani dengan penuh senyum syukur. Ya Alloh  berilah aku jalan yg terbaik untuk hidupku ini. Sesungguhnya aku adalah hambamu yang lemah.

Buat Nohna _semoga u selalu ada di saat aku suka dan duka. Aku Sayang Padamu, Demi mu aku mencoba melangkahkan kaki ini untuk menjemput kesuksesan dan membahagiakanmu kelak.  (senpai Ambran San, S.Pd.)

Karate adalah stimulasi kehidupan. Dalam karate kita harus siap menghadapi semua lawan dan tidak bisa memilih. Jadi kita harus siap menghadapinya.

Belajarlah Untuk Hidup, belajarlah untuk dewasa. Jadilah orang yang membahagiakan orang lain.

Niat yang baik seperti untuk menolong orang insyaalloh akan berhasil.

OSS......


Jumat, 16 Maret 2012

renungan

Ketika Pendidikan Hanya Menghasilkan Air Mata..
Aku Rindu Seorang Pendidik yang Ramah, namun Berwibawa..
Yang Cinta pada Siswanya, tak Kalah dengan Cinta Ibu pada Anak Kandungnya..
Yang tahu bahwa Keunggulan Otak bukanlah segala-galanya meski itu penting..

Yang Sadar bahwa Manusia yang satu tidak pernah Unggul dibandingkan yang lainnya..
Yang percaya bahwa tiap siswanya punya Fitrah, Homo Imago Dei,
Yang hanya ingin Membantu Siswa menemukan Jati Dirinya Sebagai Manusia,

Yang mampu Mendampingi Siswa mengenal Bakat dan Keunikannnya masing-masing..
Yang memberikan Teladan Hidup bersama dalam Kerukunan ditengah sejuta Perbedaaan
Yang Iman dan Ketakwaannya Mempesona setiap Pribadi Siswa
Yang selalu Bekerja dengan Tulus Sehingga Selalu Dirindukan oleh Semua Siswanya...